Metode Belajar Siswa

  • Berikut ini adalah macam macam metode belajar para siswa
         Media Visual
Jenis media pembelajaran pertama adalah visual. Visual lebih menekankan penggunaan tampilan-tampilan yang dapat menarik perhatian mata. Misalnya saja diagram, grafik, chart, bagan, komik, dan poster.
          Media Audial
Jenis media audial selanjutnya adalah menekankan pada penggunaan pendengaran. Beberapa contohnya adalah tape recorder, laboratorium bahasa, radio, dan jenis berbagai audio lainnya.
           ProjectedStill Media
Beberapa contoh ProjectedStill Media adalah pemakaian slide, over headprojektor (OHP), in focus.
           Projected Motion Media
Media project motion yaitu menyampaikan berbagai informasi melalui gambar yang bisa bergerak. Misalnya saja televisi, film, video (VCD, DVD, VTR), animasi, dan komputer.
Menurut saya, metode belajar setiap siswa itu beda beda. Maka dari itu kita tidak boleh memaksakan suatu siswa untuk menggunakan metode yang tidak sesuai dengan dia. Sekian dari saya kurang lebihnya mohon maaf.

Comments